Sabtu, 15 Agustus 2015

Sebelum Menyesal, Jangan Buang Biji dan Polong Kelor, Baca Manfaatnya

Sebelum Menyesal, Jangan Buang Biji dan Polong Kelor, Baca Manfaatnya

LBBPRIVAT.WORDPRESS.COM

Polong kelor

TRIBUN-TIMUR.COM - Saat ini kelor (Moringa oleifera) kerap mendapat julukan sebagai Miracle Tree.

Istilah “Miracle Tree” ini juga dijadikan sebagai judul buku tentang kelor yang ditulis oleh Dr Monica G Marcu, ahli farmakologi Amerika Serikat yang banyak meneliti tanaman obat.

Dalam film dokumenter yang dirilis Discovery Channel (2006) berjudul Moringa The Miracle Tree, Monica Marcu menjelaskan keunggulan kelor yang membuatnya luar biasa.

Terutama kelengkapan nutrisi yang bervariasi dengan kadar yang tinggi.

Tingginya nutrisi, rendahnya kalori serta kandungan sodiumnya, membuat kelor ideal untuk dijadikan energy food atau suplemen.

“Beberapa tumbuhan dikenal karena kaya dengan satu jenis nutrisi tertentu. Contohnya jeruk, kaya dengan vitamin C. Bayam dikenal kaya dengan kandungan zat besi. Namun kelor ini sungguh lain, karena satu tumbuhan ini kaya dengan berbagai jenis nutrisi, dengan kadar yang sangat tinggi,” kata Monica.

Sumber Nutrisi Lengkap

Halaman selanjutnya »

Halaman12345678910111213

Kamis, 14 Agustus 2015

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tinggalkan pesan dan kesan anda